5 Aplikasi Digital Favorit Profesional 2025, Tablet dan iPad Makin Cerdas

Ilustrasi Tablet
Sumber :
  • Pinterest

 

Tablet Multifungsi dengan Harga Terjangkau Ini Bisa Jadi Penyelamat Produktivitas Kamu Sehari-hari

VIVATechno — Gaya belajar dan bekerja yang serba digital di tahun 2025 mendorong semakin banyak pelajar dan profesional beralih dari buku tulis konvensional ke aplikasi catatan digital. 

Aplikasi-aplikasi ini menawarkan berbagai fitur seperti sinkronisasi cloud, tulisan tangan digital, pengenalan suara, hingga kolaborasi daring yang mendukung produktivitas harian.

Tablet Premium Samsung Tab A9 Plus vs Tecno Megapad 11 Siapa yang Lebih Worth It?

Berikut lima aplikasi catatan digital yang tengah menjadi tren di kalangan pelajar dan profesional pada 2025 :

1. GoodNotes 6
Versi terbaru GoodNotes hadir dengan integrasi kecerdasan buatan (AI) yang mampu mengenali tulisan tangan dan mengonversinya ke teks secara otomatis. 

Battle Tablet Terjangkau Advan Tab Sketsa 3 vs Infinix XPad 20 Siapa Juara?

Aplikasi ini populer di kalangan pelajar yang menggunakan iPad karena mendukung stylus untuk menulis dan menggambar catatan interaktif.

2. Notion
Tak hanya untuk catatan, Notion kini digunakan luas oleh profesional untuk mengelola proyek, agenda kerja, hingga database pribadi. 

Halaman Selanjutnya
img_title