ShopeePay Permudah Akses Keuangan Digital dengan Program Bebas Biaya, Ini Dia Cara Memanfaatkan Fiturnya!

Aplikasi ShopeePay Serba Gratis
Sumber :
  • ShopeePay

VIVATechnoShopeePay kembali menghadirkan inovasi di bidang layanan keuangan digital dengan meluncurkan program promosi bertajuk Aplikasi ShopeePay Serba Gratis. Program ini memungkinkan seluruh pengguna untuk menikmati layanan kirim uang, isi saldo, dan tarik tunai tanpa dikenakan biaya administrasi.

Waspada Penipuan Berkedok Perbaikan Akun SeaBank, Ini Modus dan Cara Menghindarinya

Promo ini mulai berlaku pada 1 Mei 2025 dan dapat dimanfaatkan oleh seluruh masyarakat Indonesia, baik pengguna baru maupun pengguna lama aplikasi ShopeePay. Tujuan utama dari program ini adalah untuk mendorong penggunaan layanan digital dalam aktivitas keuangan sehari-hari secara lebih hemat dan praktis.

Dalam program ini, ShopeePay menawarkan tiga fitur utama yang dapat dinikmati secara gratis:

Bose TV Speaker, Tingkatkan Kualitas Suara TV dengan Mudah dan Dialog Lebih Jelas!

Isi Saldo Tanpa Biaya Admin

Pengguna dapat melakukan pengisian saldo ShopeePay melalui berbagai metode, seperti virtual account bank, dompet digital, dan minimarket (Alfamart dan Indomaret), tanpa dikenakan biaya tambahan.

Dispenser Polytron Hydra PWC 776, Solusi Praktis dan Higienis untuk Penuhi Kebutuhan Minum Keluarga

Transfer Uang ke Bank dan E-Wallet Gratis

Fitur kirim uang di aplikasi ShopeePay memungkinkan pengguna untuk mentransfer dana ke rekening bank atau dompet digital lain seperti DANA, GoPay, OVO, LinkAja, dan AstraPay secara gratis, tanpa potongan biaya admin.

Halaman Selanjutnya
img_title