Motorola Edge 60 dan Edge 60 Pro Resmi Meluncur: Usung Layar Quad-Curved Terang dan Kamera 50MP

Motorola Edge 60 Fusion
Sumber :

Untuk performa, Edge 60 Pro ditenagai chipset MediaTek Dimensity 8350 (4nm) yang dipasangkan dengan RAM LPDDR4X 8GB atau 12GB dan penyimpanan UFS 4.0 berkapasitas 256GB atau 512GB. 

vivo S30 dan S30 Pro Mini Meluncur 29 Mei: Desain Stylish, Siap Jadi V60 Series Versi Global?

Sementara Edge 60 mengandalkan chipset Dimensity 7300, juga didukung RAM hingga 12GB dan memori internal hingga 512GB, plus adanya slot microSD untuk ekspansi memori.

Daya tahan baterai menjadi nilai jual lain dari seri ini. Edge 60 Pro membawa baterai jumbo 6.000mAh dengan dukungan TurboPower 90W untuk pengisian cepat kabel dan 15W untuk wireless charging. 

10 Cara Cek Pajak Kendaraan Online Tanpa Aplikasi, Praktis Lewat Smartphone!

Sementara Edge 60 tersedia dalam dua varian baterai, yakni 5.200mAh dan 5.500mAh, dengan dukungan TurboPower 68W.

Motorola juga menghadirkan peningkatan pada sisi software dengan moto ai. 

Infinix XPad GT dan GT 30 Pro Siap Meluncur: Tablet Gaming Pertama Infinix dengan Snapdragon 888!

Fitur ini memungkinkan ponsel memahami konteks layar, seperti membaca resep, membuat daftar musik, hingga mengatur pengingat. 

Untuk fotografi, Photo Enhancement Engine akan secara otomatis meningkatkan kualitas gambar, mengurangi noise, dan mempertajam detail. 

Halaman Selanjutnya
img_title