Panduan Cara Daftar TikTok Affiliate Tanpa Perlu Banyak Follower
Minggu, 16 Maret 2025 - 13:00 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
7. Hubungkan Akun TikTok dengan TikTok Shop
• Di aplikasi TikTok Seller, buka pengaturan dan pilih opsi “Akun Pemasaran”. Masukkan nama akun TikTok Anda, lalu kirim undangan untuk menghubungkan kedua akun. Pastikan logo TikTok Shop muncul di profil Anda setelah tautan diterima.
8. Tambahkan Produk untuk Dipromosikan
• Pilih produk yang ingin Anda promosikan melalui fitur “Komisi” di TikTok Seller. Pastikan produk tersebut relevan dengan tema atau niche konten Anda.
9. Mulai Membuat Konten
• Setelah semua langkah selesai, Anda bisa mulai membuat konten video atau melakukan live streaming untuk mempromosikan produk yang telah Anda pilih.
Kesimpulan
Halaman Selanjutnya
Program TikTok Affiliate memberikan kesempatan kepada siapa saja, bahkan tanpa banyak pengikut, untuk menghasilkan uang dengan memanfaatkan kreativitas dan konsistensi.