Beda Harga Emas Antam di Shopee, Pegadaian dan Website Resmi PT Antam Tbk, Ini Rincian Lengkapnya

Harga Emas Antam
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechno Investasi emas menjadi pilihan masyarakat Indonesia untuk melindungi nilai uang dari inflasi dan memberikan keuntungan jangka panjang yang stabil.

Honor 400, Smartphone dengan Kamera 200 MP dan Baterai 6000 mAh Cocok Temani Liburan

Harga emas terus menunjukkan tren kenaikan yang konsisten dari tahun ke tahun.

Pembelian emas kini semakin mudah dengan berbagai platform, mulai dari website resmi, pegadaian, hingga marketplace.

Huawei FreeBuds 6, TWS Open Fit dengan Dual Driver dan Active Noise Cancelling

Per 14 Februari 2025, berikut perbandingan harga emas Antam di tiga platform berbeda:

Harga di Website Resmi PT Antam Tbk

Harga Emas Antam

Photo :
  • id.pinterest.com
  • Emas batangan 0.5 gram: Rp902.751
  • Emas batangan 1 gram: Rp1.705.253
  • Emas batangan 2 gram: Rp3.350.355
  • Emas batangan 3 gram: Rp5.000.470
  • Emas batangan 5 gram: Rp8.300.700
  • Emas batangan 10 gram: Rp16.546.263
Halaman Selanjutnya
img_title
Xiaomi TV A Pro 55 2026, Smart TV 4K dengan Dolby Vision dan Fitur Gaming 120 FPS