Honda BeAT, Skutik Andalan Anak Muda yang Makin Canggih dan Irit

Honda Beat
Sumber :
  • Honda

VIVATechno – Honda BeAT sebagai salah satu motor terlaris dari PT Astra Honda Motor (AHM), Honda BeAT dikenal dengan desain yang ramping, hemat bahan bakar, dan harga yang terjangkau. Tahun 2025, Honda BeAT tampil dengan berbagai pembaruan yang membuatnya semakin relevan untuk kebutuhan mobilitas harian, khususnya bagi generasi muda.

Target Penjualan Mobil Listrik Terancam Gagal? Industri Desak Pemerintah Lakukan Penyesuaian

Desain Stylish dan Kompak

Honda BeAT terbaru hadir dengan tampilan yang lebih sporty dan dinamis. Bodinya yang ramping memudahkan pengendara bermanuver di jalanan padat atau gang sempit. Varian warna yang ditawarkan juga beragam dan mencerminkan gaya anak muda masa kini, seperti Street Black, Dance White, dan Electro Blue.

3 Rekomendasi Kulkas Side by Side Terjangkau: Desain Modern, Kapasitas Besar dan Hemat Listrik

Performa Mesin yang Andal dan Irit

Dibekali mesin eSP (enhanced Smart Power) berkapasitas 110cc, Honda BeAT mampu menghasilkan performa yang cukup bertenaga untuk pemakaian harian. Mesin ini juga didukung dengan teknologi PGM-FI (Programmed Fuel Injection) yang membuat konsumsi bahan bakarnya sangat efisien, mencapai ± 60 km/liter (berdasarkan pengujian internal AHM).

3 Rekomendasi Tablet Gaming Terjangkau 2025 Hadir dengan Layar Lebar dan Performa Kencang

Fitur Canggih dan Fungsional

Honda BeAT 2025 dibekali sejumlah fitur yang memudahkan pengendara:

Halaman Selanjutnya
img_title