Bahaya Mematikan Motor Matic dengan Standar Samping yang Wajib Diwaspadai Pengguna

Bahaya Mematikan Motor dengan Standar Samping
Sumber :
  • hondaistimewa.com

Tips Aman Menggunakan Standar Samping

6 Perbedaan Motor Matic dan Manual serta Panduan Lengkap Pemilihan Kendaraan

Berdasarkan pengalaman bertahun-tahun, penggunaan standar samping untuk mematikan mesin motor tidak menimbulkan kerusakan signifikan pada sistem kelistrikan atau mesin.

Namun, ada beberapa langkah yang perlu diperhatikan:

  1. Selalu ingat untuk mematikan kunci kontak setelah mematikan mesin dengan standar samping
  2. Pastikan untuk mengunci stang kemudi sebelum meninggalkan kendaraan
  3. Bagi pemilik motor tanpa kick starter, lebih baik gunakan kebiasaan mematikan mesin dengan kunci kontak terlebih dahulu
Kejutan Harga Motor Sport Bekas Turun Drastis Hingga Separuh dari Harga Baru

Khusus untuk pemilik motor tanpa kick starter, jika mengalami aki lowbat namun belum rusak total, Anda bisa melakukan jumper untuk menghidupkan kembali motor dan membiarkan sistem pengisian baterai bekerja selama berkendara.*