Dibalik Perubahan Yamaha MT25 2025, Simak Langsung Kelebihannya
Rabu, 12 Februari 2025 - 12:54 WIB
Sumber :
- Youtube Otorider
"Sebagai motor yang memang di model sebelumnya sangat enak sekali untuk diajak touring jarak jauh, di model terbarunya Yamaha melengkapi dudukan bracket box yang tertutup rapi," jelas reviewer Otorider.
Posisi berkendara ideal untuk pengendara dengan tinggi 175 cm, dengan posisi kaki yang nyaman baik saat menggunakan dua kaki maupun satu kaki.
MT25 2025 hanya tersedia dalam satu varian ABS.*