Harga Mulai 3 Jutaan, Inilah Daftar Sepeda Listrik Terbaik dengan Fitur Mewah

Rekomendasi Sepeda Listrik
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechno Sepeda listrik semakin diminati sebagai alternatif transportasi ramah lingkungan yang menggabungkan teknologi modern dengan efisiensi energi.

8 Tablet Murah Siap Gaming, Kerja dan Desain, Harga Mulai Satu Jutaan

Berdasarkan ulasan yang dibagikan channel YouTube REKOMENTV, terdapat beberapa pilihan sepeda listrik berkualitas dengan harga terjangkau di pasaran Indonesia.

Uwinfly Dragon Fly 7

Lima Tablet 2 Jutaan Terbaik Tahun 2025 yang Siap Dukung Pekerjaan Profesional

Salah satu pilihan teratas adalah Uwinfly Dragon Fly 7 yang dibanderol dengan harga mulai dari Rp 3 jutaan.

"Uwinfly Dragon Fly 7 menawarkan pengalaman berkendara yang sangat memuaskan ditenagai oleh motor 500 Watt dan baterai berkapasitas 48 volt 12 AMP," ungkap REKOMENTV.

Rekomendasi 5 Motor Matic Ringan dan Murah Cocok untuk Ibu Ibu, Harga mulai 14 Jutaan

Sepeda listrik ini mampu mencapai kecepatan maksimal 40 km/jam dengan jarak tempuh 30 hingga 40 kilometer.

Exotic Groza

Halaman Selanjutnya
img_title