Panduan Lengkap dan Mudah Tukar Uang Baru BI Melalui PINTAR BI Jelang Lebaran 2025
Sabtu, 22 Maret 2025 - 13:02 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
- Pilih layanan "Penukaran Uang Rupiah Melalui Kas Keliling".
2. Pilih Lokasi dan Jadwal Penukaran
- Tentukan kota, lokasi, dan tanggal penukaran uang baru yang tersedia.
- Pastikan waktu yang dipilih sesuai dengan jadwal Anda.
- Klik "Lanjutkan" setelah memilih lokasi dan jadwal.
Baca Juga :
Poco X7 Series: Pilihan Smartphone Gaming Terjangkau dengan Performa Tangguh dan Fitur Canggih
3. Isi Data Diri
- Masukkan nama lengkap, Nomor Induk Kependudukan (NIK) sesuai KTP, nomor telepon, dan alamat email.
Halaman Selanjutnya
- Pastikan data yang diisi benar agar pendaftaran berhasil.