Kamera Galaxy S25 Makin Epic! Bikin Video 8K Makin Sinematik dengan Lensa 50MP UltraWide
- YouTube GadgetIn
VIVATechno – Salah satu fitur paling menonjol dari Galaxy S25 Series adalah kemampuan merekam video hingga resolusi 8K pada 30fps di semua kamera, termasuk lensa ultrawide.
Hal ini merupakan sebuah lompatan besar dalam dunia smartphone, mengingat sebelumnya fitur ini hanya terbatas pada kamera utama.
Dengan sensor 50MP Ultra Wide yang baru, pengguna dapat menghasilkan video dengan sudut pandang yang lebih luas dan detail yang luar biasa, bahkan dalam kondisi cahaya rendah.
Lebih dari Sekadar Resolusi Tinggi
Namun, keunggulan Galaxy S25 Series tidak berhenti pada resolusi 8K saja. Samsung juga telah menyematkan sejumlah teknologi canggih lainnya untuk meningkatkan kualitas gambar dan video.
Salah satunya adalah Spatio Temporal Filter yang mampu mengurangi noise secara signifikan, terutama dalam kondisi minim cahaya.
Samsung Galaxy S25 Series
- YouTube GadgetIn