Tinggalkan AC Hotel yang Mahal, Inilah Rekomendasi AC Portable
Kamis, 12 Juni 2025 - 08:40 WIB
Sumber :
Dengan daya 1 PK, AC ini mampu mendinginkan ruangan yang lebih luas, cocok untuk kamar ukuran besar, ruang keluarga, atau area kerja bersama.
Baca Juga :
Bingung Pilih Tablet Huawei MatePad 12X atau MatePad Pro 12.2 inch? Simak Perbedaan Ini!
Produk yang satu ini menawarkan performa pendinginan yang cukup cepat dan stabil, pengaturannya lengkap anda bisa pilih mode yang sesuai mulai dari normal, slip, hingga fan only. Tergantung situasi.
Selain itu, unit ini dilengkapi roda dan pegangan samping jadi, gampang banget dipindah ke ruangan manapun sesuai kebutuhan.
Suaranya juga cukup tenang untuk ukuran AC portable sekelasnya tidak akan menggangu ganggu waktu istirahat anda.