Tiga Tablet Windows Terbaik 2025 dengan RAM 8GB Bertenaga Intel N150
Kamis, 6 Maret 2025 - 21:33 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
Keunggulan tablet ini terletak pada dukungan 1024 tingkat sensitivitas tekanan yang cocok untuk desainer grafis dan ilustrator.
Performa Alldocube iWork 20 Pro didukung prosesor Intel Celeron N4120 (4 core, 4 thread) dengan frekuensi turbo maksimal 2,6 GHz.
Untuk grafis, tablet ini mengandalkan Intel UHD Graphics 600 dengan 12 execution unit.
Memori yang disematkan adalah RAM 8GB LPDDR4 dan penyimpanan 128GB SSD.
Baterai Alldocube iWork 20 Pro berkapasitas 26,6W dengan charging 24W yang mampu mengisi daya hingga 100% dalam waktu sekitar 2 jam.
Fitur tambahan termasuk dual speaker, Wi-Fi Dual Band, dan dukungan microSD hingga 512GB.
Advan Evo X13
Halaman Selanjutnya
Advan Evo X13 merupakan laptop 2-in-1 detachable dengan layar IPS 13 inci beresolusi 2160×1440 piksel yang menghasilkan visual detail dan realistis.