Mana yang Lebih Baik Realme C75 Vs Realme C75X? Jawaban yang Mengejutkan

Realme C75 Vs Realme C75X
Sumber :

VIVA Techno – Realme telah berhasil meliris dua hp terbarunya yaitu Realme C75 dan Realme c75x yang memiliki harga hampir sama akan tetapi performa kedua dari HP ini berbeda.

Bingung Pilih Tablet Huawei MatePad 12X atau MatePad Pro 12.2 inch? Simak Perbedaan Ini!

Realme c75 rilis di bulan Desember di tahun 2024 sedangkan realme c75x rilis di bulan Februari di tahun 2025, inilah perbedaan dari kedua tipe HP tersebut.

1. Spesifikasi Layar

Samsung Galaxy A56 vs A36, Mana yang Lebih Worth It untuk Budget Segini?

Spesifikasi layar untuk realme c75 menggunakan layar IPS LCD berukuran 6,72 inch dengan resolusi full HD plus dibekali dengan refresh rate hingga 90 Hz.

Sedangkan Realme c75x dengan layar IPS LCD berukuran 6,67 inch dengan resolusi HD plus dibekali dengan refresh rate hingga 120 hz.

Infinix XPAD 20 Harga Cuma 2 Jutaan Aja! Solusi Buat yang Butuh Tablet Murah Berkualitas

Realme C75

Photo :
  • -
Halaman Selanjutnya
img_title