Bingung Pilih Alat Jus? Simak Perbedaan Lengkap Blender, Juicer, dan Slow juicer

Oxone Master Slow Juicer OX-875N
Sumber :
  • Berbagai Sumber

Namun, proses pemisahan sari dan ampasnya cenderung kurang maksimal.

Panduan Lengkap Memilih Juicer Terbaik, Awet, Sesuai Kebutuhan, dan Mudah Dibersihkan!

Ampas yang dihasilkan masih terlihat basah, mengindikasikan adanya sari buah yang belum sepenuhnya terekstrak.

Selain itu, jus yang dihasilkan juicer umumnya memiliki tekstur yang lebih kental.

Rekomendasi Blender 3 in 1 Murah Terbaik, Hemat Biaya dan Masak Jadi Mudah!

2. Slow Juicer: Ekstraksi Maksimal, Nutrisi Terjaga

Senus Slow Juicer

Photo :
  • Berbagai Sumber
5 Rekomendasi Blender Terbaik dengan Harga Terjangkau, Hancurkan Es Batu dan Bumbu Halus!

Berbeda dengan juicer, slow juicer menggunakan kecepatan putaran yang jauh lebih rendah, berkisar antara 43 hingga 80 RPM.

Proses yang lebih lambat ini bertujuan untuk mengekstrak sari buah dan sayuran secara perlahan, memisahkannya dari serat dengan lebih efektif.

Halaman Selanjutnya
img_title