Viral Cara Bayar Pajak Kendaraan Tanpa KTP Lewat Aplikasi, Ini Caranya

Cara Bayar Pajak Kendaraan Tanpa KTP
Sumber :
  • id.pinterest.com

"Apabila teman-teman sudah bayar tapi belum dapat SMS sampai dalam waktu yang cukup lama itu berarti pemilik yang tertera namanya di STNK ini melakukan blokir," jelas video tutorial tersebut.

Perlu diingat bahwa keberhasilan metode ini tidak dijamin 100% karena setiap wilayah Samsat memiliki kebijakan yang berbeda-beda.

Bukti Pembayaran

Setelah pembayaran berhasil:

  1. Buka link yang dikirimkan via SMS
  2. Unduh bukti pembayaran dalam format PDF
  3. Cetak bukti pembayaran untuk arsip

Metode pembayaran pajak tanpa KTP ini bisa menjadi solusi alternatif bagi masyarakat, namun tetap disarankan untuk menggunakan metode resmi dengan dokumen lengkap untuk menghindari masalah di kemudian hari.*