Vivo Pad 4 Pro: Tablet Terbaru dengan Chipset Dimensity 9400 dan Baterai Jumbo

Vivo Pad 4 Pro
Sumber :

Dengan chipset Dimensity 9400, layar besar dengan resolusi tinggi, serta baterai jumbo yang didukung pengisian cepat, Vivo Pad 4 Pro akan menjadi pilihan menarik bagi pengguna yang menginginkan tablet dengan performa tinggi untuk multitasking, gaming, serta hiburan. 

Meskipun banyak detail lainnya yang belum diungkap, Vivo Pad 4 Pro sepertinya akan menjadi tablet yang layak ditunggu di tahun 2025 mendatang.