Honor X60 GT: Smartphone Tangguh dengan Baterai Besar dan Performa Gaming Gahar
Ditenagai oleh Qualcomm Snapdragon 8+ Gen 1, Honor X60 GT menawarkan performa luar biasa yang siap untuk gaming berat dan multitasking.
Dengan dua varian RAM 12 GB dan 16 GB serta opsi penyimpanan internal 256 GBatau 512 GB, pengguna dapat memilih kombinasi terbaik untuk kebutuhan mereka, baik untuk bermain game atau menjalankan aplikasi berat tanpa hambatan.
Kamera Canggih untuk Fotografi Sehari-hari
Honor X60 GT hadir dengan kamera utama 50 MP dengan aperture f/1.9 dan dukungan OIS (Optical Image Stabilization) untuk menghasilkan foto lebih stabil.
Dilengkapi dengan sensor depth 2 MP, smartphone ini juga mampu memberikan efek bokeh yang cantik.
Untuk selfie, kamera depan 16 MP siap memenuhi kebutuhan video call dan konten media sosial.
Baterai 6.300 mAh dan Fast Charging 80W