Vivo X200 Ultra Resmi Diumumkan: Siap Mengguncang Dunia Flagship 2025!
Jumat, 11 April 2025 - 20:00 WIB
Sumber :
• Nonton film atau YouTube
• Main game dengan grafis tinggi
• Scroll media sosial dengan mulus
Lengkungan layarnya juga dibuat ringan, jadi tetap nyaman digenggam dan nggak ganggu gesture.
Vivo Hadirkan Ekosistem Smart Life
Selain X200 Ultra, Vivo juga memperkenalkan perangkat lain:
• Vivo Pad 5 Pro – Powerful, cocok untuk profesional
Halaman Selanjutnya
• Vivo Pad SE – Simpel dan terjangkau untuk pelajar & pengguna harian