Motorola Edge 60 Fusion Resmi Dirilis, Ponsel Stylish dengan Chipset Anyar Dimensity 7400
Selasa, 8 April 2025 - 17:00 WIB
Sumber :
• Rs. 22.999 (sekitar Rp4,4 juta) untuk varian 8 GB + 256 GB.
• Rs. 24.999 (sekitar Rp4,8 juta) untuk 12 GB + 256 GB.
Untuk saat ini, Motorola masih merilisnya eksklusif di India. Belum ada kabar resmi apakah ponsel ini akan masuk pasar Indonesia, namun melihat spesifikasinya, Edge 60 Fusion jelas sangat menarik untuk dinantikan.
Baca Juga :
7 Rekomendasi Laptop RTX 4060 8GB GDDR6 Terjangkau Hadirkan Performa Gaming dan Editing Profesional
Kesimpulan: Smartphone Stylish, Kencang, dan Tahan Banting
Motorola Edge 60 Fusion adalah bukti bahwa smartphone kelas menengah bisa tampil mewah, kencang, dan tangguh.
Dengan layar top-tier, kamera stabil, performa gahar, dan fitur tahan air, Edge 60 Fusion layak menjadi rekomendasi HP Android terbaik di harga 4 jutaan.