Samsung Galaxy A Series, Kupas Tuntas Perbandingan Galaxy A36 5G, A55 5G, dan A56 5G!
Sabtu, 29 Maret 2025 - 15:50 WIB
Sumber :
- Galaxy A56 memiliki skor AnTuTu tertinggi, diikuti A55, dan A36.
Baca Juga :
Daftar Smart TV Samsung yang Promo Saat Lebaran 2025: Temukan Penawaran Menarik untuk Keluarga Anda
- A55 dan A56 menggunakan penyimpanan UFS 3, sedangkan A36 UFS 2.
- A36 memiliki masalah suhu yang lebih tinggi saat bermain game berat.
Baterai
- Ketiga ponsel memiliki baterai 5000mAh.
- A36 dan A56 mendukung pengisian daya 45W, sedangkan A55 25W.
Kamera
Halaman Selanjutnya
- Dalam kondisi cahaya terang, A36 menghasilkan foto dengan warna lebih cerah dan tajam.