4 Panduan Lengkap Mengatur Ulang HP Baru yang Dibeli Secara Online

HP Premium Kelas Atas Turun Harga
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechno - Membeli ponsel baru online sering kali membuat bingung, terutama bagi pengguna yang belum berpengalaman.

Review Singkat Vivo V50 Lite 4G Hape Stylish dengan Layar Mulus dan Fast Charging 90W!

Setelah menerima ponsel baru, ada beberapa langkah penting yang harus dilakukan agar perangkat dapat digunakan dengan maksimal.

Mulai dari pengaturan bahasa hingga konfigurasi aplikasi yang diperlukan, berikut ini adalah langkah-langkah yang perlu diikuti setelah membeli ponsel baru, sebagaimana dilansir dari The Verge.

OPPO Reno14 Pro 5G Resmi Rilis! Usung Performa Ngebut dan Kamera AI Super Canggih

1. Pilih Bahasa yang Diinginkan

Setelah pertama kali menyalakan ponsel, Anda akan disambut dengan layar pembuka yang meminta Anda memilih bahasa.

5 Hape Terbaik 2025 untuk Game Berat: Performa Gahar, Ngegame Auto Lancar!

Pilih bahasa yang diinginkan dari daftar pilihan yang tersedia dan ketuk ikon panah untuk melanjutkan ke tahap berikutnya.

2. Masukkan Kartu SIM

Halaman Selanjutnya
img_title