Cara Menampilkan Persentase Baterai di HP Samsung

Samsung Galaxy Z Flip FE
Sumber :

• Cari dan pilih Bilah Status atau Status Bar.

Infinix Zero 30 Ponsel 2 Jutaan dengan Kamera Canggih dan Performa Tangguh, Cocok untuk Konten Kreator

• Aktifkan opsi Tampilkan Persentase Baterai atau Show Battery Percentage dengan menggeser toggle ke posisi aktif.

Setelah langkah-langkah tersebut, persentase baterai akan muncul di bilah status di bagian kanan atas layar.

4 Rekomendasi Ponsel High Performance Harga 3 Jutaan dengan Skor AnTuTu Tertinggi 2025

2. Menggunakan Quick Panel

Jika Anda ingin cara yang lebih cepat tanpa masuk ke pengaturan, Anda bisa menggunakan Quick Panel. Berikut caranya:

5 Smartphone Flagship Terbaik Kisaran 7-10 Jutaan: Lifestyle Premium Harga Terjangkau

• Tarik layar dari atas ke bawah untuk membuka Quick Panel.

• Ketuk ikon Pengaturan Cepat (ikon roda gigi) di sudut kanan atas.

Halaman Selanjutnya
img_title