Xiaomi Siapkan HyperOS 2.1, HP Redmi akan Jadi yang Pertama Nikmati Pembaruan Ini

HyperOS 2
Sumber :

Adapun tiga perangkat Redmi yang pertama kali menerima pembaruan HyperOS 2.1ini adalah Redmi K70, Redmi K70 Pro, dan Redmi K70E. Menurut rumor, HyperOS 2.1 diperkirakan akan diluncurkan secara resmi pada Januari 2025 di China, dengan rilis bertahap sebelum akhirnya tersedia secara global.

Realme Siapkan Smartphone dengan Baterai 10.000 mAh, Tipis dan Tetap Gahar!

Dilengkapi dengan HyperOS 2.1, seri Redmi K70 akan semakin tangguh, baik dalam performa multitasking maupun gaming. 

Xiaomi mengklaim bahwa perangkat ini akan memberikan pengalaman yang lebih baik, dengan harga yang tetap terjangkau namun dengan spesifikasi kelas atas.

Tips Membuat Password yang Kuat dan Mudah Diingat, Cocok Buat Gen Z!