Ini Dia 3 Rekomendasi HP Vivo Terbaik Harga Rp3 Jutaan di Januari 2025
Rabu, 15 Januari 2025 - 19:45 WIB
Sumber :
Vivo V40 Lite 4G menawarkan layar besar dengan kualitas AMOLED dan refresh rate 120Hz.
Ditenagai oleh Snapdragon 685 dan kamera depan 32 MP, HP ini cocok untuk selfie yang tajam. Dengan baterai 5000 mAh, ponsel ini tahan seharian dengan penggunaan normal.
Untuk Anda yang mencari HP Vivo dengan harga sekitar Rp 3 juta, ada banyak pilihan dengan kualitas yang tidak mengecewakan.
Vivo Y100 5G adalah pilihan bagus dengan koneksi 5G, sementara Vivo Y100 4Gdan Vivo V40 Lite 4G juga memberikan performa dan kamera yang solid. Jadi, Anda tetap bisa mendapatkan HP Vivo berkualitas tanpa harus mengeluarkan banyak uang.