iPhone 15 Pro Max atau Samsung Galaxy S24 Ultra, Mana yang Lebih Worth It untuk Tahun Ini?
Minggu, 1 Juni 2025 - 20:15 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
iPhone 15 Pro Max atau Samsung Galaxy S24 Ultra
Photo :
- id.pinterest.com
Kualitas Layar
iPhone hadir dengan layar 6,7 inci Super Retina XDR dengan kecerahan 2.000 nits. Samsung S24 Ultra menggunakan Dynamic AMOLED 2X dengan kecerahan superior 2.600 nits yang lebih terang.
Baca Juga :
Huawei Pura 80 Ultra Diklaim Kalahkan iPhone 16 Pro Max, Benarkah Raja Fotografi Smartphone?
Baterai dan Pengisian
Kapasitas dan Ketahanan
Samsung S24 Ultra memiliki baterai 5000 mAh yang lebih besar dari iPhone 4441 mAh. Penggunaan sehari-hari menunjukkan daya tahan Samsung lebih awet berkat efisiensi chipset Snapdragon terbaru.
Halaman Selanjutnya
Kecepatan Pengisian