Cara Ganti Nama Email Gmail di Android Terbaru Bikin Profilemu Makin Profesional

Cara Ganti Nama Email Gmail di Android Terbaru
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechno – Kebutuhan untuk mengganti nama email Gmail di perangkat Android sering muncul ketika pengguna ingin tampil lebih profesional atau sekadar menyegarkan identitas digital mereka.

Ganti Nama Facebook Tanpa Tunggu 60 Hari, Solusi Cepat Pecinta Media Sosial

Proses penggantian nama email Gmail di Android terbaru ternyata sangat mudah dilakukan melalui beberapa langkah sederhana yang dapat diikuti oleh siapa saja.

Cara Mudah Ganti Nama Email Gmail di Android

Untuk mengganti nama email Gmail di Android, ikuti langkah-langkah berikut:

  • Buka aplikasi Gmail di smartphone Android Anda
  • Tentukan akun Gmail yang ingin diganti namanya
  • Pilih opsi "Kelola akun Google anda"
  • Pilih bagian "Info Pribadi"
  • Scroll hingga menemukan bagian "Nama"
  • Klik ikon pensil (edit) di samping nama Anda
Cara Memulihkan Akun TikTok Lama yang Terlupakan, Kembalikan Konten VT Berhargamu

"Jadi di aplikasi Gmail ini teman-teman tentukan dulu ya akun Gmail mana yang ingin diganti ya yang ingin diganti itu yang mana namanya," jelas video tutorial dari kanal YouTube MDtresno.

Proses Pengubahan Nama

Halaman Selanjutnya
img_title