Cara Tukar Uang Baru Lebaran 2025 di Bank BCA BRI BNI Mandiri

Cara Tukar Uang Baru Lebaran 2025
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechno – Menjelang Hari Raya Idul Fitri 2025, sejumlah bank milik negara dan swasta telah membuka layanan penukaran uang baru untuk memenuhi kebutuhan masyarakat.

Contoh Ucapan Hamper Idul Fitri 2025, SIngkat dan Menyentuh

Layanan penukaran uang di bank-bank tersebut dapat menjadi alternatif selain melalui Bank Indonesia (BI).

Beberapa bank yang menyediakan layanan penukaran uang baru antara lain BCA, BRI, BNI, dan Mandiri dengan berbagai ketentuan dan persyaratan.

Cara Tukar Uang Baru di BCA

Inspirasi Ucapan Idul Fitri 2025, 15 Contoh Menarik untuk Merayakan Lebaran

BCA menyediakan dana tunai sebesar Rp 70,22 triliun untuk Idul Fitri 2025, meningkat 4 persen dibandingkan tahun sebelumnya.

Layanan penukaran uang baru BCA tersedia di 15 kantor cabang utama (KCU) di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, dan Bekasi (Jabodebek).

6 Contoh Kartu Ucapan Idul Fitri yang Menyentuh Hati dan Inspiratif

Jadwal penukaran uang baru di BCA berlangsung pada 24-27 Maret 2025.

Halaman Selanjutnya
img_title