Perbedaan Keunggulan Ban besar dan Kecil, Ternyata Beda Fungsi

Rahasia Memilih Ban Motor
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechno Memilih ukuran ban motor yang tepat menjadi kunci kenyamanan dan keamanan berkendara, terutama untuk penggunaan harian yang membutuhkan stabilitas optimal.

Kakorlantas Polri Bantah Isu Penyitaan Kendaraan untuk STNK Mati Dua Tahun

Ban Lebih Lebar: Solusi Stabilitas Maksimal

Penggunaan ban yang lebih lebar 1-2 tingkat dari ukuran standar memberikan beberapa keunggulan signifikan:

  • Stabilitas berkendara lebih terjamin saat melaju kencang
  • Kemampuan menahan beban lebih optimal
  • Performa lebih baik di jalan basah maupun kering
  • Risiko selip lebih minimal
Mesin Cuci Awet Kinclong! Cara Mudah Merawat dan Membersihkan Sendiri di Rumah

"Ban yang lebih lebar 1-2 tingkat dari standarnya itu memiliki keunggulan dalam hal stabilitas ya saat kalian speading maupun cornering dan juga lebih punya ketahanan yang lebih baik daripada standarnya," jelas Andrea Varenz melalui kanal YouTubenya.

Namun perlu diperhatikan, penggunaan ban lebar juga memiliki konsekuensi berupa:

  • Kecepatan maksimal sedikit berkurang
  • Manuver lebih sulit terutama saat parkir
  • Beban kerja transmisi meningkat
  • Rantai atau v-belt lebih cepat aus
Halaman Selanjutnya
img_title
Tips Perawatan Tepat Mesin Cuci Awet dan Hemat Energi untuk Hasil Maksimal