5 Rekomendasi Mouse Gaming Wireless Murah Terbaik di Bawah Rp1 Juta

Mouse Gaming Wireless (Ilustrasi)
Sumber :
  • Pinterest

VIVATechno Vivanians sedang mencari mouse gaming berkualitas namun tetap ramah di kantong? Tenang saja, karena kali ini VIVA Techno akan memberikan rekomendasi 5 mouse gaming wireless terbaik dengan harga di bawah Rp1 juta yang tetap memberikan performa memuaskan.

Butuh Sedan Mewah Harga Terjangkau? Toyota Vios G Second Siap Bikin Kantong Tetap Aman

1. PressPlay Nova V4 Ultralight

Mouse gaming produksi lokal ini menawarkan spesifikasi yang cukup menggiurkan dengan harga yang sangat terjangkau. 

7 Rekomendasi Mobil Bekas Berkualitas Mulai 40 Jutaan dengan Cicilan Syariah Tanpa Riba, Bikin Kantong Aman

Dilengkapi dengan sensor Pixart PAW3325, 7 tombol yang dapat dikustomisasi, dan bobot yang ringan, PressPlay Nova V4 Ultralight menjadi pilihan menarik bagi gamer dengan budget terbatas.

2. Rexus Shaga RX-130

Terbongkar! 5 Laptop Murah Berkualitas untuk Pelajar 2025, Rekomendasi Nomor 3 Bikin Kaget

Rexus, brand lokal yang sudah cukup dikenal di kalangan gamer, juga menghadirkan mouse gaming wireless dengan harga yang bersahabat. 

Rexus Shaga RX-130 menggunakan sensor Pixart PMW3325 dengan DPI hingga 10.000. Desainnya yang ambidextrous membuatnya nyaman digunakan oleh pengguna kidal maupun tidak.

Halaman Selanjutnya
img_title