5 Rekomendasi Speaker Bluetooth Portable Terbaik, Harga 100 Ribuan, Bass Mantap!
- Berbagai Sumber
Mode TWS memungkinkan pengguna menikmati kualitas suara HiFi. Baterai 1800 mAh-nya mampu bertahan hingga 8 jam penggunaan. Harga yang ditawarkan sekitar Rp187.000.
5. Eggel Fit 3: Tangguh dan Tahan Lama
Eggel Fit 3 hadir dengan desain kompak dan minimalis, serta tambahan loop untuk memudahkan mobilitas.
Speaker ini menawarkan kualitas suara yang mumpuni untuk berbagai genre musik, dilengkapi fitur hands-free call, TWS, built-in mic, dan tiga mode equalizer.
Dengan label shockproof, speaker ini tahan terhadap benturan dari ketinggian 1 meter.
Baterai 1200 mAh-nya mampu bertahan hingga 15 jam penggunaan. Dengan sertifikasi IP67, speaker ini tahan air dan debu. Harga yang ditawarkan sekitar Rp199.000.
Kelima speaker Bluetooth portable ini menawarkan kualitas suara yang baik dengan harga yang sangat terjangkau.