Rekomendasi HP Baru Jelang Lebaran Budget 1 Jutaan, RAM 12GB, Chipset Gaming, Performa Melejit!
Jumat, 21 Maret 2025 - 14:30 WIB
Sumber :
Samsung Galaxy A06 hadir dengan baterai 5000 mAh, fast charging 25W, chipset MediaTek Helio G85, dan kamera 50MP + 2MP.
Baca Juga :
Oppo Mengumumkan Peluncuran Find X8 Ultra dan Produk Terbaru di Tiongkok pada 10 April 2025
Pilihan tepat bagi penggemar Samsung dengan budget terbatas.
7. Itel RS4: RAM 12GB, Chipset Gaming, Harga Terjangkau
Itel RS4 menjadi primadona dengan RAM 12GB, memori 256GB, chipset MediaTek Helio G99 Ultimate, dan layar 120Hz.
Fitur lengkap seperti NFC, dual speaker, dan fast charging 45W menjadikannya pilihan terbaik di kelasnya.
Dengan budget 1 jutaan, Anda bisa mendapatkan HP canggih dengan RAM besar, chipset gaming, dan fitur lengkap lainnya.
Pilihlah yang paling sesuai dengan kebutuhan dan gaya hidup Anda.*