iOS 18.4 Beta 1 Resmi Rilis! Bawa Sejumlah Fitur Baru yang bikin iPhone-mu Lebih Hidup
Minggu, 23 Februari 2025 - 16:30 WIB
Sumber :
iOS 18.4 juga membawa informasi terkait dukungan Apple Vision Pro di masa depan, termasuk dukungan Apple Intelligence.
7. Redesain Aplikasi Email di iPadOS
Aplikasi Email di iPadOS 18.4 beta 1 juga mendapatkan desain ulang yang mirip dengan versi iPhone, dengan kategori dan tampilan yang lebih rapi.
8. Fitur Sketch di Image Playground
Aplikasi Image Playground kini memiliki fitur "Sketch" yang memungkinkan pengguna menambahkan efek sketsa pada gambar.
9. Shortcut Tambahan
Ada beberapa shortcut tambahan di aplikasi Shortcuts, termasuk opsi untuk membuka percakapan di aplikasi Messages.
Halaman Selanjutnya
Performa dan Baterai