Jangan Asal Klik! Ini Ciri Link DANA Kaget Palsu yang Bisa Bikin Akun Kena Retas
Selasa, 11 Februari 2025 - 10:30 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
VIVATechno – Saldo DANA gratis menjadi daya tarik bagi banyak pengguna dompet digital.
Baca Juga :
5 Tips Ampuh Hindari Scam dan Penipuan Online
Salah satu metode yang sering digunakan untuk mendapatkannya adalah melalui link DANA Kaget.
Namun, di balik iming-iming saldo gratis, ada ancaman penipuan yang patut diwaspadai.
Hacker
Photo :
- id.pinterest.com
Link DANA Kaget kerap muncul di berbagai platform media sosial seperti TikTok, Instagram, Facebook, X, hingga YouTube.
Baca Juga :
Jangan Sampai Jadi Korban! Phishing Makin Canggih, Kenali Modus Penipuan dan Ciri-cirinya
Banyak yang menggunakannya untuk membagikan saldo secara gratis, baik untuk promosi maupun sekadar berbagi.
Tetapi, tidak semua link yang beredar aman. Ada oknum yang menyalahgunakannya untuk tujuan jahat seperti pencurian data dan peretasan perangkat.
Halaman Selanjutnya
Berikut ini beberapa ciri yang dapat membantu Anda mengenali link DANA Kaget palsu agar terhindar dari risiko penipuan: