Hati-Hati! Begini Cara Penipu WhatsApp Menguras Uang dan Data Korban
Senin, 10 Februari 2025 - 18:45 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
1. Laporkan Kontak Penipu
Buka WhatsApp, masuk ke percakapan dengan pelaku, klik nama kontak, lalu pilih "Laporkan" agar WhatsApp dapat menindaklanjuti.
2. Hapus Percakapan
Setelah melaporkan, hapus percakapan dengan penipu untuk menghindari interaksi lebih lanjut yang dapat membahayakan Anda.
3. Laporkan ke Pihak Berwenang
Jika terjadi kerugian finansial, segera laporkan ke kepolisian atau Otoritas Jasa Keuangan (OJK) untuk ditindaklanjuti.
4. Lindungi Data Pribadi
Segera ubah kata sandi akun penting dan aktifkan autentikasi dua faktor pada akun yang memungkinkan fitur ini.
Halaman Selanjutnya
Dengan mengenali berbagai modus penipuan dan mengetahui cara menghadapinya, Anda bisa lebih waspada dalam menggunakan WhatsApp.