Laptop Kamu Aman? Cek 7 Aplikasi Berbahaya yang Wajib Dihapus!
Senin, 10 Februari 2025 - 10:45 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
1. uTorrent
Aplikasi ini memang populer untuk mengunduh file melalui torrent.
Namun, versi terbarunya sering disertai dengan adware dan perangkat lunak tidak diinginkan yang dapat memperlambat sistem.
Baca Juga :
Jangan Beli Laptop Mahal Dulu! 4 Pilihan Terjangkau Ini Sudah Cukup untuk Semua Kebutuhan
Sebagai alternatif, qBittorrent bisa menjadi pilihan yang lebih aman.
Baca Juga :
Headwolf FPad 7, Tablet Gaming Mini Murah dengan Spek Unggul Dimensity 7050 dan Dual SIM 4G LTE!
Adobe resmi menghentikan dukungan untuk Flash Player sejak 2020.
Namun, beberapa pengguna masih menginstalnya untuk membuka konten tertentu.
Halaman Selanjutnya
Karena tidak lagi mendapatkan pembaruan keamanan, aplikasi ini rentan terhadap serangan malware.