7 Langkah Mudah Membersihkan Vacuum Cleaner Sendiri di Rumah, Dijamin Bersih Mengkilap!
Sabtu, 1 Februari 2025 - 18:02 WIB
Sumber :
- Electrolux Indonesia
VIVATechno – Debu, kotoran, dan serpihan kecil yang terhisap oleh vacuum cleaner dapat menumpuk dan menyumbat bagian-bagian penting di dalamnya.
Hal ini dapat mengurangi daya hisap, bahkan merusak komponen vacuum cleaner Vivanians.
Oleh karena itu, dilansir website Electrolux Indonesia, membersihkan vacuum cleaner secara berkala sangat penting untuk menjaga performanya.
Langkah-langkah Membersihkan Vacuum Cleaner
1. Persiapan
- Matikan vacuum cleaner dan cabut dari stopkontak.
- Lepaskan semua perlengkapan tambahan seperti selang dan nozzle.
2. Kosongkan Wadah Debu
Halaman Selanjutnya
Buang semua kotoran yang terkumpul di dalam wadah debu atau kantong debu.