Ruangan Kecil Tapi Tetap Dingin? Ini Rahasia Pilih AC yang Pas di 2025!
Rabu, 25 Juni 2025 - 08:10 WIB
Sumber :
Untuk ukuran kamar tidur atau apartemen studio berukuran 10–15 m², AC dengan kapasitas 0,5 PK hingga 0,75 PK dinilai sudah cukup mendinginkan secara efisien tanpa pemborosan daya.
Menggunakan AC 1 PK di ruang mungil justru bisa membuat tagihan listrik membengkak.
2. Utamakan AC Inverter untuk Efisiensi Listrik
AC inverter masih menjadi pilihan favorit di 2025 karena mampu menghemat listrik hingga 30–40 persen dibanding AC konvensional.
Fitur inverter memungkinkan kompresor bekerja dinamis mengikuti suhu ruangan, sehingga lebih stabil dan tidak boros energi.
3. Perhatikan Dimensi & Desain Indoor Unit
Di ruang kecil, penempatan unit indoor jadi sangat penting. Pilih AC dengan desain slim dan ringkas, agar tidak “mendominasi” tampilan ruangan.
Halaman Selanjutnya
Banyak brand kini menawarkan AC minimalis dengan warna putih matte, tanpa tonjolan mencolok.