Asus ROG Zephyrus G14 2024 Hadir dengan Panel OLED 2.8K, Speaker Terbaik

ROG Zephyrus G14 Oled 2024
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechnoAsus kembali menghadirkan laptop gaming premium dengan meluncurkan ROG Zephyrus G14 OLED 2024. Laptop ini mengusung prosesor terbaru AMD Ryzen 9 8945 HS yang dilengkapi teknologi AI.

PC AIO Advance Force One, Pengguna Wajib Upgrade RAM Jika Ingin Performa Maksimal

Berdasarkan ulasan dari kanal YouTube Beruang Panda, laptop ini dibekali kartu grafis NVIDIA RTX 4060 8GB dan penyimpanan SSD 1TB.

"Untuk panelnya laptop ini pakai panel OLED resolusinya di 2,8k refresh rate-nya di 120 hz lalu untuk akurasi layarnya sudah 100% di sRGB," ungkap reviewer Beruang Panda.

Tablet Huawei MatePad 12X Kalahkan iPad Air M2 dalam Kualitas Layar, Lebih Cocok untuk Produktivias

Menariknya, meski membawa spesifikasi tinggi, bobot laptop ini terbilang ringan. "Laptop ini juga bobotnya ringan banget cuma di 1,5 Kg dengan spesifikasi yang mantap banget body juga udah full aluminium," tambahnya.

ROG Zephyrus G14 Oled 2024

Photo :
  • Youtube Beruangpanda
Tablet Premium 3 Jutaan dari Poco Ini Bisa Gantikan Laptop Harian

ROG Zephyrus G14 2024 menghadirkan sistem pendingin triple fan, dengan dua fan di bagian kanan dan kiri, serta satu fan di bagian tengah.

Halaman Selanjutnya
img_title