4 Alasan Laptop Asus ROG Cocok untuk Eksperimen AI, Bukan Cuma Buat Gaming!

Asus ROG Strix G16 G614
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechno – Selama ini Asus Republic of Gamers (ROG) dikenal sebagai laptop gaming kelas atas. 

Laptop Gaming Berkelas dengan Harga Bersahabat, Lenovo LOQ 15IRX9 Jadi Incaran Gamer

Tapi siapa sangka, laptop ROG juga sangat mumpuni untuk kebutuhan yang lebih kompleks seperti kecerdasan buatan (AI). 

Bahkan, banyak pengguna dan peneliti AI kini mulai melirik laptop ROG karena performanya yang stabil dan teknologinya yang canggih.

Xiaomi Xring 01 Resmi Diperkenalkan: Chipset Karya Sendiri untuk Ponsel Flagship

Berikut 4 alasan utama kenapa laptop Asus ROG adalah pilihan tepat untuk bereksperimen dengan AI:

1. Ditenagai Hardware Modern & Kencang

Huawei Qingyun HM940 Resmi Dirilis: Laptop HarmonyOS Pertama dengan Desain Tipis dan Fitur AI

Asus ROG selalu mengusung spesifikasi terkini. Laptop ini sudah dibekali prosesor hingga Intel Core Gen-13 dan AMD Ryzen 7000 Series, serta GPU NVIDIA GeForce RTX 40 Series yang sangat bertenaga. 

Kombinasi ini membuat ROG mampu menjalankan berbagai proses AI seperti machine learning, deep learning, atau rendering grafis berbasis AI secara lancar.

Halaman Selanjutnya
img_title