Anti Lowbat! Trik Hemat Baterai Smartphone Flagship Tanpa Korbankan Performa
Jumat, 18 April 2025 - 20:00 WIB
Sumber :
- Pixabay
Smartphone flagship rata-rata pakai layar AMOLED, yang mana hemat daya saat menampilkan warna gelap.
“Dark mode bisa menghemat baterai hingga 30% di beberapa kondisi pemakaian,” menurut Google Support
5. Matikan Location Services Otomatis
Baca Juga :
Review Samsung Galaxy Tab S10 FE, Tablet Budget yang Layak Dipertimbangkan Meski Banyak Disepelekan
Fitur lokasi yang menyala terus menerus bisa menguras baterai diam-diam.
Gunakan mode “While Using App” saja.
Cara aktifkan:
- Buka Settings > Location > App Permissions
Halaman Selanjutnya
- Atur setiap aplikasi agar hanya mengakses lokasi saat digunakan