5 Rekomendasi Tablet Terbaik di Harga 4 Jutaan, Bisa Diajak Kerja hingga Gaming
Rabu, 16 April 2025 - 23:16 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
Tablet harga 4 jutaan ini dilengkapi baterai 8.300 mAh dengan teknologi SuperCharge 35 Watt.
iPad Gen 9: Tablet Apple Terjangkau
Baca Juga :
5 Rekomendasi TWS Premium Rilis Terbaru, Sony WF-1000XM4 Tahan Bising Ekstrem untuk Pencinta Musik
iPad Gen 9 menjadi pilihan terbaik untuk pencari tablet Apple dengan harga terjangkau.
Ditenagai chipset Apple A13 Bionic, tablet 4 jutaan ini mencapai skor AnTuTu sekitar 900.000 poin.
Layarnya menggunakan panel Retina IPS LCD 10,2 inci dengan resolusi 1620×2160 piksel.
Tablet harga 4 jutaan dari Apple ini dibekali baterai berkapasitas 8.577 mAh dan mendukung Touch ID serta Apple Pencil.
Xiaomi Redmi Pad Pro: Tablet dengan Baterai Jumbo
Halaman Selanjutnya
Redmi Pad Pro hadir dengan layar IPS LCD 12,1 inci resolusi 2,5K dan refresh rate 120 Hz.