Youtuber Ini Pakai Tablet Murah untuk Edit Video Hasilnya Mengejutkan

Redmi Pad SE
Sumber :
  • id.pinterest.com

VIVATechno – Sebuah testimoni mengejutkan datang dari seorang content creator yang berhasil menggunakan Redmi Pad SE untuk kebutuhan editing video.

Vivo Y300 GT dan Nubia Pad Pro Resmi Meluncur: Dua Gadget Gahar untuk Pengguna Modern

Pengalaman selama tiga bulan menggunakan tablet ini membuktikan bahwa perangkat terjangkau pun bisa diandalkan untuk produksi konten.

Minho, sang content creator, mengungkapkan bahwa tablet ini mampu menjalankan aplikasi editing video CapCut dengan lancar.

Tecno Camon 40 Pro 5G Resmi di Indonesia: Fitur Flagship, Harga Mid-Range

Performa yang stabil ini didukung oleh processor Snapdragon 680 yang terbukti handal untuk tugas-tugas kreatif.

 

Vivo X200 FE: Rasa Flagship dengan Harga Lebih Bersahabat

Redmi Pad SE

Photo :
  • id.pinterest.com

Layar 11 inci dengan resolusi yang jernih membuat proses editing video menjadi lebih nyaman.

Halaman Selanjutnya
img_title