5 Rekomendasi Tablet Mini, Tren Perangkat Ringkas yang Makin Populer untuk Mobilitas Maksimal
Sabtu, 12 April 2025 - 20:41 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
Baterai 6.050 mAh dan dukungan 4G LTE melengkapi fiturnya.
Harganya mulai dari Rp2,6 jutaan.
iPad Mini 7
"iPad Mini 7 hadir dengan desain compact yang elegan membuatnya mudah dibawa ke mana saja," kata reviewer SITUS GADGET.
Tablet ini menggunakan chipset A17 Pro dengan layar Liquid Retina yang responsif serta dukungan Apple Pencil generasi terbaru.
Harganya mulai dari Rp8 jutaan.
Popularitas tablet mini terus meningkat berkat harga yang semakin terjangkau, desain stylish, dan optimalisasi aplikasi untuk layar kecil.
Halaman Selanjutnya
Konsumen kini memiliki banyak pilihan tablet mini dengan berbagai rentang harga sesuai kebutuhan.*