7 Rekomendasi Monitor 27 Inci Terbaik Harga 1 Jutaan, Kenyamanan Visual Berkualitas
Jumat, 11 April 2025 - 22:17 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
Monitor ini dilengkapi teknologi Reader Mode dan Flicker Safe untuk kenyamanan mata, serta dukungan AMD FreeSync untuk pengalaman gaming yang bebas tearing.
Harganya berkisar Rp1,5 jutaan.
Samsung dengan Layar Lengkung dan Game Mode
Samsung menawarkan dua pilihan: C27R500 dengan layar lengkung 1800R dan panel VA (Rp1,6 jutaan), serta S27C330 dengan panel IPS Full HD dan refresh rate 100 Hz (Rp1,7 jutaan).
Baca Juga :
PC 600 Ribuan Bisa Main GTA 5 dan Valorant, Solusi Gaming Murah untuk Gamer Kantong Tipis
Keduanya dilengkapi Game Mode dan mendukung AMD FreeSync.
Pilihan Budget dan Premium
Untuk opsi lebih hemat, Weon Sakura 27 inci hadir dengan panel LED Full HD dan harga mulai Rp1,8 jutaan.
Halaman Selanjutnya
Sementara bagi yang mendambakan spesifikasi tinggi, Acer Nitro XV272U menawarkan resolusi WQHD (2560×1440), refresh rate 144 Hz, dan HDR 400 seharga Rp1,9 jutaan.*