4 Rekomendasi Tablet Gaming Terjangkau dengan Harga Mulai Rp1 Jutaan

Advan Xtab
Sumber :
  • id.pinterest.com

Jika Anda menginginkan tablet dengan layar lebih besar dan performa yang lebih mumpuni, Advan Tab VX Lite 10.4 adalah pilihan yang sangat menarik. 

Coocaa hingga Samsung, Ini Daftar Smart TV 32 Inch Paling Worth It Dibeli!

Dengan layar 10,4 inci dan dukungan chipset Unisoc Tiger T618, tablet ini menawarkan performa yang lebih baik untuk bermain game berat. 

Ditambah dengan RAM 6 GB dan penyimpanan internal 128 GB, tablet ini memberikan performa stabil untuk berbagai aplikasi dan game.

4 Rekomendasi HP 2 Jutaan Terbaik untuk Ojol, Wajib yang Tahan Banting!

Spesifikasi Utama:

• Layar: 10,4 inci IPS

Tampil Cerdas dan Estetik, Ini Spesifikasi dan Harga 5 TV Samsung Vision AI di Indonesia

• Chipset: Unisoc Tiger T618

• RAM: 6 GB

• Penyimpanan: 128 GB

Halaman Selanjutnya
img_title