5 Kelebihan dan 3 Kekurangan Insta360 Go 3S yang Wajib Diketahui Sebelum Membeli

Insta360 Go 3S
Sumber :
  • id.pinterest.com

Stabilisasi Video Superior

Sebelum Beli, Wajib Tahu! Perbedaan Lengkap iPhone 16e dengan iPhone 15

Kamera ini memiliki fitur Flow State Stabilization yang menghasilkan video sangat stabil meski digunakan untuk aktivitas ekstrem seperti berlari atau melompat.

"Ketika gua mau mengambil aktivitas yang cukup ekstrem, gua udah enggak takut lagi buat bergerak. Jadi untuk loncat untuk lari itu semuanya akan tertangkap dengan stabil di kamera yang satu ini," jelas Jeff & Lucky.

Fleksibilitas Format Video

Insta 360s Pro 2, Kamera 8K Paling Canggih, Lebih Smooth dari iPhone

Fitur Free Frame Video memungkinkan pengguna merekam satu video yang kemudian bisa diedit menjadi format horizontal (untuk YouTube) atau vertikal (untuk TikTok dan Instagram).

Fitur Horizon Lock

Insta360 Go 3S dilengkapi fitur 45 degree Horizon Lock dan 360 Degrees Horizon Lock yang menjaga video tetap stabil dan tegak meski kamera bergerak atau berputar.

Halaman Selanjutnya
img_title
DJI Neo Drone 3 Jutaan, Rekomendasi Terbaik untuk Pemula dan Traveler