5 Rekomendasi Tablet Budget Terbaik untuk Belajar Online dan Gaming Ringan 2025
Jumat, 21 Maret 2025 - 21:16 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
Advan Tab V8 juga dilengkapi dual speaker stereo, dual nano SIM card, dan fast charging USB Type-C. Harga tablet ini sekitar Rp 1,9 juta.
Xiaomi Redmi Pad SE
Xiaomi Redmi Pad SE hadir dengan layar 11 inci beresolusi Full HD+ dan refresh rate 90Hz.
Tablet ini memiliki sertifikasi TUV Rheinland untuk cahaya biru rendah sehingga nyaman digunakan dalam waktu lama.
Didukung prosesor Snapdragon 680, RAM 4GB, dan penyimpanan 128GB, Redmi Pad SE mampu menjalankan berbagai aplikasi dengan lancar.
Baterai 8000 mAh dan empat speaker dengan Dolby Atmos menjadikannya pilihan tepat untuk hiburan sepanjang hari.
Harga Redmi Pad SE sekitar Rp 1,9 juta.
Halaman Selanjutnya
Samsung Galaxy Tab A9 WiFi