Spesifikasi Lenovo LOQ Essential, Bikin Gaming Lebih Terjangkau dengan RTX
- id.pinterest.com
Sistem pendingin yang efisien mampu menjaga suhu tetap stabil di kisaran 50-60 derajat Celsius bahkan saat beban berat.
Kemampuan Gaming dan Produktivitas
"Laptop ini bisa dibilang punya harga yang terjangkau untuk sebuah laptop gaming ensial tapi meskipun gitu laptop ini tetap punya performance yang sangat bisa diandalkan untuk penggunaan yang bisa dibilang cukup berat sekalipun kayak gaming," seperti diungkapkan dalam review tersebut.
Lenovo LOQ Essential mampu menjalankan game-game terkini dengan performa yang baik, bahkan untuk game AAA seperti Cyberpunk 2077.
Untuk kebutuhan produktivitas, laptop ini dapat melakukan rendering video 4K 60fps dalam waktu 3 menit 50 detik dan Full HD 60fps dalam 1 menit 37 detik.
Konektivitas dan Fitur Tambahan
Meskipun dibanderol dengan harga terjangkau, Lenovo LOQ Essential hadir dengan konektivitas modern termasuk WiFi 6 dan Bluetooth 5.2.