Jangan Sampai Salah Beli, Empat Tips Memilih Laptop Gaming 10 Jutaan Terbaik untuk Tahun 2025
Sabtu, 22 Februari 2025 - 18:25 WIB
Sumber :
- id.pinterest.com
VIVATechno – Memilih laptop gaming dengan budget terbatas memerlukan pertimbangan khusus agar tidak salah pilih.
Berikut panduan lengkap memilih laptop gaming di kisaran harga 10 juta rupiah yang masih layak digunakan di tahun 2025.
Spesifikasi Minimal Prosesor dan GPU
Untuk penggunaan di tahun 2025, pengguna disarankan memilih laptop dengan prosesor Intel generasi 12 ke atas, khususnya seri H.
Alternatif lain adalah prosesor AMD Ryzen seri 6000. Untuk kartu grafis, meski integrated GPU saat ini sudah cukup kuat, discrete GPU masih menjadi pilihan optimal untuk penggunaan yang lebih beragam.
Baca Juga :
Insta360 X5 Hadirkan Teknologi 360 Derajat dengan Kualitas 8K untuk Pengalaman Vlog Tanpa Batas
Layar Berkualitas
Laptop gaming di tahun 2025 minimal harus memiliki layar dengan refresh rate 144Hz.
Halaman Selanjutnya
Lebih baik lagi jika memiliki 100% sRGB untuk akurasi warna yang lebih baik.